12 Macam Tipe Data VBA Excel ~ Matematika Akuntansi -->

Wednesday, October 21, 2020

12 Macam Tipe Data VBA Excel

Ketika akan membuat suatu variabel, konstanta, atau array dalam script VBA Ms. Excel, kalian harus menentukan tipe data. Suatu variabel harus dideklarisikan tipe datanya. Misalnya seperti variabel Bunga = 0.1, maka bilangan atau angka 0.1 harus dideklarasikan tipe datanya, apakah tipe datanya Double, singel atau pun yang lainnya.

Kali ini web Matematika Akuntansi akan berbagi ilmu tentang tipe-tipe data dalam VBA Excel. Berikut adalah tipe-tipe data dalam VBA Ms. Excel :

NoTipe DataKeterangan
1BooleanTrue atau False
2ByteBilangan dari 0 s.d. 255
3CurrencyAngka dengan nilai -922.337.203.685.477,5808 s.d. 922.337.203.685.477,5808
4DateTanggal dari 1 Januari 100 s.d. 31 Desember 9999 atau waktu dari 00:00:00 s.d. 23:59:59
5Decimal+/- 79228162514264337593543950335 (tanpa dilengkapi titik desimal) atau +/- 7,9228162514264337593543950335 (dilengkapi dengan 28 angka di belakang titik desimal
6DoubleBilangan angka negatif dari -1,7976931348623 x 10308 s.d. -4,940656458623 x 10-324 atau bilangan angka positif dari 4,940656458623 x 10-324 s.d. 1,7976931348623 x 10308
7IntegerBilangan angka dari -32.768 s.d. 32.767
8LogBilangan angka dari -2.147.483.648 s.d. 2.147.483.648
9ObjectDigunakan untuk merujuk pada objek apa pun yang diperlukan oleh script VBA agar dapat digunakan secara lebih mudah di bagian lain dalam script itu.
10SingleBilangan angka negatif dari -3,402823 x 1038 s.d. -1,401298 x 10-45 atau angka positif antara 1,401298 x 1038 s.d. 3,402823 x 1038
11StringKarakter text dari 0 s.d. 2 miliar karakter
12VariantText dan angka sekaligus. Jika text, maka akan disimpan dalam bentuk string. Sedangkan jika angka, maka akan disimpan dalam bentuk Double

Demikian artikel kali ini.

Mohon maaf apabila ada salah-salah kata.
Apabila ada yang ingin ditanyakan atau disampaikan, silahkan untuk menulis pada kolom komentar di bawah.

Salam,
Muhamad Pajar Sidik
President Director of (matematikaakuntansi.blogspot.com)
Email fajarmoehamad@gmail.com

Jika ingin bertanya secara privat, Silahkan hubungi no 085709994443 dan untuk berkomentar silahkan klick link di bawah ini 👇