Sistem proteksi di dalam Ms. Excel sangatlah banyak. Mulai dari proteksi cell, sheet, sampai dengan workbook. Semuanya telah kami bahas dalam web ini. Namun, ada satu artikel lagi yang ingin kami shere yaitu artikel tentang Cara membuat password untuk membuka dan memodifikasi Workbook Ms. Excel.
Jika proteksi yang dipasang sebelumnya hanya satu password dengan satu fungsi, maka kali ini kita bisa langsung memasang dua kata sandi dengan dua fungsi berbeda pula, yaitu :
- Kata sandi untuk membuka workbook;
- Kata sandi untuk mengedit workbook.
Dua fungsi dan dua kata sandi ini, bisa dipasang secara bersamaan dengan cara :
- Buka aplikasi Ms. Excel;
- Buka file Ms. Excel yang kalian inginkan;
- Pilih menu File;
- Pilih Save As;
- Setelah muncul jendela Save As isikan nama file sesuai keinginanan kalian;
- Klick tombol Tools di kanan bawah pada jendela Save As;
- Klcik General Option pada tombol pilihan Tools;
- Klcik Save pada jendela Save As.
Dengan cara di atas, maka hanya si pembuat passwordlah yang bisa membuka dan mengedit file tersebut.
Demikian artikel kali ini.
Mohon maaf apabila ada salah-salah kata.
Apabila ada yang ingin ditanyakan atau disampaikan, silahkan untuk menulis pada kolom komentar di bawah.
Salam,
Muhamad Pajar Sidik
President Director of (matematikaakuntansi.blogspot.com)
Email : fajarmoehamad@gmail.com
Apabila ada yang ingin ditanyakan atau disampaikan, silahkan untuk menulis pada kolom komentar di bawah.
Salam,
Muhamad Pajar Sidik
President Director of (matematikaakuntansi.blogspot.com)
Email : fajarmoehamad@gmail.com
Jika ingin bertanya secara privat, Silahkan hubungi no 085709994443 dan untuk berkomentar silahkan klick link di bawah ini 👇